cara simple mudah dan murah membuat minyak rambut pomade
MANFAAT BEES WAX UNTUK RAMBUT:
- merangsang pertumbuhan rambut
- membuat rambut lebih tebal
- menjaga kelembutan rambut
- membuat rambut menjadi mengkilap
- membuat rambut mudah diatur.
Bahan:
- Bees Wax 300 gr 30rb
- linseed oil 50 gr 20rb
- Minyak zaitun 25 ml 10rb
- Gliserin 25 ml 3rb
- Parfum 30 ml 15rb
Alat:
- Panci masak
- Pengaduk
- Kompor
Cara membuat:
- Masukkan bees wax dalam panci, panaskan sampai meleleh sempurna, aduk rata
- Masukkan linseed oil, aduk rata
- Masukkan minyak zaitun, aduk rata
- Masukkan Gliserin, aduk rata
- Angkat dari api
- Masukkan Parfum, aduk rata
- Tuang pada wadah kaleng tipis atau cepuk (wadah bedak)
- Biarkan dingin dan memadat
- Jual atau gunakan sendiri